13/03/19

Memasang Pesan Pembuka Ramadhan Di Halaman Blog

Cara Membuat Pesan Pembuka Ramadhan Ketika Masuk Blog - Sebentar lagi bulan puasa telah tiba , biasanya ada beberapa cara yang dilakukan oleh seorang blogger untuk menyambut bulan yang suci ini , misalnya memasang jadwal imsakiyyah , memasang widget animasi puasa dll , Tapi kini ada yang menarik dari mas adhy suryadi pemilik blog kompi ajaib , beliau mengapresiasikan menyambut bulan ramadhan dengan salam pembuka ramadhan di awal anda mengunjungi blognya , seperti apakah , pesan pembukanya ini lah dia cuplikanya

Membuat Pesan Pembuka Ramadhan Ketika Masuk Blog

Cara Membuat Pesan Pembuka Ramadhan Ketika Masuk Blog

  1. Pasang terlebih dahulu kode  cssnya di template sobat
    #welcomebox {position:fixed;top:5%;left:50%;width:70%;margin-left:-35%;z-index:1000000;text-align:center;}
    #welcomebox p{color:#fff;font-size:150%;line-height:1.6em;margin:-5px 0 50px;}
    .welcomeclose {background:#bbb;color:#111;border-radius:3px;padding:4px 10px;text-align:center;margin:0 auto;cursor:pointer;display:inline;}
    .welcomeclose:hover {background-color:#aaa}
    #welcomeoverlay {position:fixed !important;position:absolute; z-index:999999;top:0px;right:0px;bottom:0px;left:0px;background:#005629 url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhGFA6N6KndRCwheaZ4E7g4JyIR3KIcAaPm4WJrmdhGybnmjEH0Wf8svn-XTCZFBXhGywGqBgwYFsHmR09ro94yO9C-2s76Zaxccb6ah7cSYQ_yeVRCK5NKB67cUTjvXItCf8wVdHvwtmNL/s1600/Wallpaper.jpg) no-repeat top center;}
  2. Kemudian Pasang HTML nya dibawah kode <body>
    <div id='welcomeoverlay'/>
    <div id='welcomebox'>
    <p>&#8220;Marhaban Ya Ramadhan&#8221;<br/>
    Saya, Ahmad Suyadi selaku admin Mas Yadi dot Com mengucapkan<br/>
    &quot;Selamat menunaikan ibadah puasa,<br/>
    semoga kita selalu diberkahi di bulan yang penuh mahrifah ini...amin.&quot;</p>
    <div class='welcomeclose' onclick='document.getElementById(&quot;welcomebox&quot;).style.display=&quot;none&quot;;welcomeoverlay.style.display=&quot;none&quot;;'>Continue Reading &#8594;</div>
    </div>

Note : Anda dapat mengganti kata-katanya sesuai dengan yang anda yang anda inginkan

Demikian artikel saya kali ini tentang Cara Membuat Pesan Pembuka Ramadhan Ketika Masuk Blog , maaf jika penjelasanya terlalu singkat , karena saya sudah capek saat ngepost di malam hari ini , hehehhe , silahkan mencoba , dan sambut bulan ramadhan kali ini dengan penuh semangat ya...

SHARE THIS

Author: